
Kaset Pita
Kotak yang mempunyai tali hitam berbahan plastik di dalamnya ini, konon mulai menyeruak dan diakrabi pada tahun 1970-an. Lazimnya, kerap dikaitkan dengan kegiatan bermusik seorang musisi. Karya musik yang telah selesai dalam proses pengolahan dapur rekaman, jika sudah berada didalam kotak itu, maka siap untuk diputar kapanpun dan di manapun.